UMM atau Universitas Muhammadiyah Malang , UMM termasuk perguruan tinggi muhammadiyah terbesar di Jawa Timur , 20 besar universutas terbaik se indonesia UMM yang memiliki 3 kampus , yang berpusat di kampus 3 bertempat di jalan raya tlogomas no 246 . banyak nya pretasi yang di raih oleh UMM menjadikan UMM di minati banyak sekali , mahasiswa umm tidak hanya berasal dari Indonesia tapi juga banyak yang berasal dari luar negeri .Hal yang menarik dari UMM adalah kampus putih dan jas merah menurut saya itu melambangkan bendera indonesia .
Hal yang membuat UMM berbeda adalah memiliki hotel , tempat wisata , tempat kuliner , pom bensin dan di setiap gkb di fasilitasi lift . dan ada danau yang ada bebek bebek an yang di fasilitasi untuk mahasiswa jika sedang bosan bisa menaiki bebek bebek an nya . menurut saya UMM selalu memberikan sesuatu yang bagus sehingga membuat mahasiswa UMM bangga dan senang bisa kuliah di UMM .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar